Skip to content

Tutorial Facebook Ads

Kita tahu bahwa dalam cara membuat facebook ads kita dapat menarget siapa saja yang bisa melihat iklan kita sesuai yang kita inginkan. Anda dapat menentukan siapa saja yang dapat melihat iklan Anda, hal ini sudah dibahas tuntas pada pembahasan membuat custom audience.

Nah, setelah Anda membaca hal tentang Cara Membuat Custom Audience itu, Anda berhasil menciptakan group audience, artinya kelompok orang-orang yang Anda target. Kendala berikutnya biasanya adalah target-target yang dikumpulkan tidaklah besar, maka munculah pembahasan ini, Lookalike Audience.

Lookalike audience adalah berfungsi untuk memperluas audience yang similar. Artinya audience yang kita ciptakan tadi dengan menggunakan Custom Audience akan diperluas (bertambah banyak targetnya dengan penambahan yang mirip karakterstiknya sesuai precise interest dll).

Untuk membuat Lookalike Audience, terlebih dahulu Anda sudah faham akan Custom Audience via Power Editor, dari setelah akan membuat custom Audience,
Pada Audience yang sudah Anda buat, perhatikan dan buatlah Similar Audience/LooakAlike Audience.

Kemudian ada 2 Opsi memperluas Audience:
– Similarity: Menciptakan Audience yang hampir mirip dan lebih sama karakteristiknya dengan Audience Induk
– Greater Reach: Menciptakan Audience yang lebih besar lagi, dan kemiripannya dibawah Similarity. Ini digunakan ketika ingin menciptakan audience yang banyak namun masih ada faktor kemiripannya.

Pilihlah Opsi Negara Audience, dan click “Create” untuk menciptakan kelompok Audiene yang baru.
Semoga Tutorial Facebook Ads ini bermanfaat.

Jasa Pembuatan Website dan SEO
Solo Desain merupakan penyedia jasa pembuatan website terbaik di kota Solo (Surakarta), Jawa Tengah. Kami melayani jasa desain website, jasa web developer, jasa buat toko online, jasa pembuatan website pemerintahan, jasa pembuatan website portal berita, jasa pembuatan website sekolah, jasa pembuatan website hotel, jasa pembuatan website rumah makan, jasa pembuatan website properti, jasa pembuatan website wisata, jasa optimasi SEO dll. GRATIS DOMAIN dan HOSTING.

Back To Top